Label

Kamis, 19 Agustus 2010

Profil Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia

Suatu organisasi dikatakan berkualitas bukan hanya dilihat dari kuantitas anggotanya saja, melainkan juga kualitas sumber daya manusianya. Nah didalam tubuh HIMASOS sendiri ada divisi yang mempunyai peran dalam pengembangan anggota yaitu Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia HIMASOS.
Dan bidang ini mempunyai tujuan dalam program kerjanya antara lain;
  1. Mengadakan kerja sama dengan lembaga lain, baik internal maupun eksternal universitas dalam rangka pengembangan organisasi
  2. Mengembangkan kemampuan organisasi bagi pengurus dan anggota.
  3. Sebagai sarana untuk mengambangkan minat dan bakat mahasiswa sosiologi serta kreativitas, seni dan oleh raga 
selain itu bidang ini juga mengadakan LDK bagi para pengurus dan anggota.
Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia diketuai oleh Nugroho Dodik Y,mahasiswa angkatan 2007.
Adapun anggotanya antara lain;
  • Rinanti Rachmatika P (SekBid)
  • Yunidar Dwi Astika
  • Probo Radityo
  • Galih Sukmana Putra

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan anda berkomentar, kami menerima saran,tanggapan dan kritik, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam